Mechanical Design Engineer
Job role insights
-
Date posted
November 27, 2025
-
Hiring location
Gunma
-
Offered salary
Min: ¥3,200,000/year
-
Japanese Level
N3
-
Qualification
S1
-
Quantity
3 person
Description
Perusahaan klien kami, yang menyediakan layanan engineering komprehensif untuk memenuhi berbagai kebutuhan perusahaan, dengan menangani pekerjaan desain dan drafting di beragam bidang, termasuk mekanikal, peralatan, elektrikal, dan produk elektronik, sedang mencari staf baru untuk posisi berikut.
■ Job ID
25164
■ Posisi
Mechanical Design Engineer
■ Status
Full-time (Karyawan Tetap)
■ Lokasi
Kota Ota, Prefektur Gunma, Jepang
■ Deskripsi Pekerjaan
Perancangan dan pembuatan gambar mekanikal serta peralatan menggunakan berbagai tools CAD 2D dan 3D. Tugas mencakup asistensi desain sebagai operator CAD, desain komponen, desain housing/enclosure, serta desain struktur mekanikal. Selain itu, pekerjaan juga meliputi pembuatan gambar assembly maupun part, penyusunan BOM (daftar komponen), dan pelaksanaan analisis CAE. Kandidat juga akan berpartisipasi dalam berbagai meeting serta menangani tugas-tugas terkait lainnya.
■ Persyaratan
1. Minimal S1 jurusan Teknik Mesin, Teknik Elektro, atau jurusan lain yang terkait.
2. Mampu berkomunikasi dalam bahasa Jepang (setara dengan minimal JLPT N3).
3. Bersedia bekerja jangka panjang di Jepang.
4. Tidak memiliki masalah kesehatan fisik maupun mental
5. Memiliki pengalaman menggunakan CAD untuk keperluan desain dan pembuatan gambar.
6. Diutamakan memiliki SIM Mobil dari negara asal (yang bisa dikonversi ke SIM Jepang setelah tiba di Jepang).
■ Skema Gaji
Mulai dari ¥3,200,000 per tahun.
■ Tunjangan dan Fasilitas
- Asuransi lengkap (Kesehatan, Pensiun, Ketenagakerjaan, dan Kompensasi Pekerja)
- Tunjangan transportasi (hingga ¥25,000 yen per bulan).
- Tunjangan posisi
- Tunjangan sertifikasi (hingga ¥10,000 per bulan setelah memperoleh kualifikasi)
- Tunjangan penugasan (¥10,000 per bulan saat bekerja di lokasi klien)
- Tunjangan lokasi untuk jarak 30 km ke atas
- Tunjangan keluarga sebesar ¥5,000 per tanggungan hingga usia 18 tahun.
Dan lainnya.
Mohon maaf karena banyaknya pelamar, hanya kandidat terpilih yang akan dihubungi lebih lanjut.